
Dengan layar yang lebih besar, iPad dan tablet Android membutuhkan jenis game yang berbeda. Kita menyebutnya game HD (high Definition). Biasanya sih hanya penyesuaian di resolusi, namun kadang ada tambahan di jumlah pemain. Pastinya kami rekomendasikan yang seru-seru untuk Anda. 1. Fruit Ninja HDDeveloper: HalfbrickGenre: PuzzlePlatform: iPad, Android (THD)Jika Anda butuh game ringan dengan gameplay sederhana, namun dengan presentasi yang membuai mata, maka Fruit Ninja adalah salah satu kandidat yang tidak boleh terlewatkan. Seperti yang Anda ketahui game ini merupakan game ketangkasan membelah buah-buahan dengan jari. Tergantung dari...